Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Rahasia Perbedaan Mur dan Baut di Mobil Jepang dengan Eropa

Dwi Wahyu R. - Senin, 28 September 2020 | 19:00 WIB
Ilustrasi mur dan baut roda mobil
Dok. Otomotif
Ilustrasi mur dan baut roda mobil

GridOto.com - Mur dan baut memiliki fungsi menggabungkan beberapa komponen sehingga menjadi satu bagian.

Penggabungan yang dilakukan oleh mur dan baut bersifat tidak permanen alias bisa dilepas dan dipasang lagi.

Nah, mur dan baut ini memiliki bentuk dan ukuran tertentu yang memudahkan penggunaan, baik pemasangan, pelepasan atau penggantian.

Mur dan baut ini bisa dibagi berdasarkan standarisasi ukurannya.

Ada yang menggunakan standar Metric (mm), ada pula yang menggunakan standar British Imperial (inci).

Ilustrasi aplikasi mur dan baut di mobil
Dok. Otomotif
Ilustrasi aplikasi mur dan baut di mobil

Baca Juga: Mur Roda Aftermarket, Ada Fungsinya atau Hanya Untuk Bergaya?

Dalam penggunaannya, baut dengan standar ukuran metrik biasa dipakai di mobil-mobil Jepang.

Cirinya adalah angka yang tertera dalam bilangan bulat, misalnya M10, M12, M14, dan seterusnya.

Sementara itu baut yang memakai ukuran inci, umum dipakai di mobil Eropa dan Amerika Serikat.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa