Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Belum Banyak Yang Tahu, Ini Penyebab Rantai Honda Tiger Berisik

Isal - Rabu, 9 September 2020 | 12:40 WIB
Rantai Honda Tiger berisik ? Ini Biang Keladinya
Isal/GridOto.com
Rantai Honda Tiger berisik ? Ini Biang Keladinya

Jangka pendeknya rantai motor jadi terdengar lebih berisik.

"Kalau dibiarkan lama-lama membuat rantai jadi cepat mulur dan akhirnya tambah berisik lagi," tutupnya saat ditemui di Jalan Srengseng Sawah No.79, Jakarta Selatan.

Untuk mengecek kondisi bosh gear atau bosh tanam sebenarnya mudah.

Saat motor diparkirkan dengan standar tengah coba kalian goyang gear belakang.

Baca Juga: 2 Cara Mudah Deteksi Kondisi Karet Tromol yang Rusak

Kalau gear belakang bergoyang parah sudah dipastikan bosh gear atau bosh tanam minta diganti.

Tapi kalau kondisi bosh gear atau bosh tanam masih aman, tandanya rantai motor kalian harus dikasih pelumas rantai.

Peugeot 206 Populer di Masanya, Sekarang Segini Harga Bekasnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa