Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sebelum Nonton Laga MotoGP Austria 2020, Ketahui Dulu Nih Bedanya Helm Balap Motor dan Mobil Sob

Muhammad Rizqi Pradana,Ruditya Yogi Wardana - Sabtu, 15 Agustus 2020 | 14:46 WIB
Sebelum nonton ajang MotoGP Austria 2020, kenali dulu nih perbedaan helm balap motor dan mobil. Contohnya helm milik pembalap F1, Lewis Hamilton (kiri) dan helm milik pembalap MotoGP, Maverick Vinales (kanan).
GridOto.com / Pradana
Sebelum nonton ajang MotoGP Austria 2020, kenali dulu nih perbedaan helm balap motor dan mobil. Contohnya helm milik pembalap F1, Lewis Hamilton (kiri) dan helm milik pembalap MotoGP, Maverick Vinales (kanan).

"Helm untuk balap mobil juga tahan api. Sedangkan untuk helm balap motor tidak," jelas Alamsyah.

Walaupun sudah jarang terjadi, tapi kemungkinan adanya bahaya kobaran api di dalam kabin mobil balap masih ada.

Dengan kemungkinan itu, maka konstruksi helm mobil balap dibuat agar bisa menahan api.

Perbedaan berikutnya ada pada skema ventilasi helm balap mobil yang dibuat berbeda dengan balap motor.

Contoh desain ventilasi pada helm milik pembalap FI, Carlos Sainz Jr.
GridOto.com / Pradana
Contoh desain ventilasi pada helm milik pembalap FI, Carlos Sainz Jr.

Baca Juga: Melempem di Hari Pertama MotoGP Austria 2020, Maverick Vinales Mengaku Masih Cari Setelan Terbaik

Sebab, desain helm balap mobil tak perlu memikirkan sisi aerodinamis sehingga skema ventilasinya dibuat simpel, berbeda dengan helm balap motor.

Jadi itulah beberapa perbedaan desain dari helm balap motor dan mobil.

Editor : Fendi
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa