Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Portugal 2020 Resmi Jadi Penutup 14 Seri Balapan Tahun Ini, Beda Sirkuitnya Nih Sob!

Muhammad Mavellyno Vedhitya - Selasa, 11 Agustus 2020 | 09:10 WIB
MotoGP Portugal 2020 jadi seri penutup MotoGP 2020.
MotoGP
MotoGP Portugal 2020 jadi seri penutup MotoGP 2020.

GridOto.com - Dorna telah memutuskan tempat seri terakhir MotoGP 2020 yang ditunjuk sebagai tuan rumah untuk menjadi balapan penutup adalah Portugal.

Pengumuman MotoGP Portugal 2020 menjadi penutup MotoGP 2020 dilakukan setelah Federasi Motor Internasional (FIM), IRTA, dan Dorna Sports melakukan rapat, pada Senin (10/8/2020).

MotoGP Portugal di Autodromo Internacional do Algavre, Portimao itu akan diselenggarakan pada 22 November 2020.

Menariknya, ini akan menjadi kali pertama Portugal menghelat balapan MotoGP sejak terakhir 2012.

Baca Juga: BREAKING NEWS! Portimao Resmi Jadi Tuan Rumah Seri Penutup MotoGP 2020

Kala itu, MotoGP Portugal masih dihelat di sirkuit Estoril usai melakoni debutnya pada 2000

MotoGP Portugal di Estoril saat itu dikuasai oleh Valentino Rossi yang meraih empat kemenangan.

Kemudian disusul oleh Jorge Lorenzo dengan tiga kemenangan, serta Stefan Bradl dengan satu kemenangan.

Nah, untuk pertama kalinya MotoGP Portugal 2020 akan dihelat di sirkuit Portimoa.

Editor : Hendra
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa