Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Jadi 'Sumber Masalah' Untuk Yamaha di 2 Balapan Awal MotoGP 2020, Begini Penjelasan Valentino Rossi

Muhammad Rizqi Pradana - Selasa, 28 Juli 2020 | 07:01 WIB
Valentino Rossi mengaku harus menghadapi 'masalah politik' di Yamaha agar bisa tampil baik di MotoGP Andalusia 2020.
MotoGP
Valentino Rossi mengaku harus menghadapi 'masalah politik' di Yamaha agar bisa tampil baik di MotoGP Andalusia 2020.

Baca Juga: Melempem di MotoGP Andalusia, Andrea Dovizioso Bakal 'Nyontek' Data Murid Valentino Rossi

“Tapi mereka harus percaya dan mendukung saya, karena meskipun saya tidak yakin bisa lebih cepat dari mereka, saya tetap bisa memberikan hasil yang baik,” ujarnya.

Oleh karena itu, pembalap berusia 41 tahun tersebut pun tetap berusaha dan berhasil  mendapatkan perubahan set-up yang ia inginkan.

“Kami tidak menyerah, dan di Jumat paginya (sesi FP1) motor saya terasa lebih baik terutama di tikungan, intinya lebih cocok dengan gaya berkendara saya,” pungkas Rossi.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa