Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Suka Station Wagon? Belum Tahu Toyota Caldina Pasti, Gantengnya Bikin Pengen Pelihara

Gayuh Satriyo Wibowo - Senin, 25 Mei 2020 | 09:00 WIB
Toyota Caldina GT-Four N Edition
goo-net-exchange.com
Toyota Caldina GT-Four N Edition

GridOto.com - Dari sekian banyak desain mobil, mungkin hanya segelintir dari Sobat yang tertarik dengan jenis station wagon.

Mulai dari identik dengan orang tua sampai enggak terlihat sporty jadi alasan.

Eits, jangan salah Sob. Enggak semua station wagon seperti itu loh.

Sobat yang berpendapat seperti itu pasti belum tahu Toyota Caldina.

Baca Juga: Video Toyota Celica Lawas Dibedah Dokter Jadi Lebih Sporty

Nama Toyota Caldina memang terdengar asing di Indonesia, bahkan untuk penggemar roda empat sekalipun.

Karena memang mobil itu tidak dijual secara resmi di Tanah Air, dan peredarannya di negara lain pun menggunakan nama yang berbeda.

Toyota Caldina generasi pertama tampak depan.
carfromjapan.com
Toyota Caldina generasi pertama tampak depan.

Toyota Caldina merupakan sebuah station wagon buatan merek Jepang tersebut yang awalnya diproduksi pada 1992 hingga 2007 silam.

Selama kurang lebih 15 tahun perjalanannya di kancah dunia otomotif, khususnya Jepang, Caldina telah menelurkan tiga generasi berbeda.

Baca Juga: Tesla Model S Kini Ada Versi Station Wagon, Buatan Tesla Motors?

Editor : Hendra
Sumber : youtube.com,roadandtrack.com,carfromjapan.com,goo-net-exchange.com,1001moteurs.com,j-spec.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa