Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Proses Upgrade Mesin Honda Scoopy 250 cc 2 Silinder Bertampang Ruckus

Yuka Samudera - Jumat, 15 Mei 2020 | 18:08 WIB
Membahas ubahan mesin Honda Scoopy 250 cc 2 silinder inline bertampang Honda Ruckus ini.
Rainbow Moto Builder
Membahas ubahan mesin Honda Scoopy 250 cc 2 silinder inline bertampang Honda Ruckus ini.

Nah kebetulan ketika GridOto menghubungi Dega, doi bersedia menjelaskan secara cukup rinci tentang ubahan di bagian mesinnya sob.

Menurut Dega, kalimat yang paling simpel di modifikasi mesin Scoopy 2 silinder ini adalah 'menempelkan 2 mesin menjadi satu'.

"Jadi mekanismenya sebenarnya mudah dimengerti mas, dimana kita berusaha menggabungkan dua mesin, menjadi satu," tukasnya.

Loh memang segampang itu sob? Tentu tidak dong.

Mekanismenya menempelkan 2 mesin menjadi 1 hingga tercipta mesin 250 cc 2 silinder.

"Proses utama perubahan mesin adalah menggabungkan 2 mesin Honda Scoopy menjadi satu. Ubahan yang mendasar yaitu dilakukan penyesuaian noken as, kruk as. dan crank shaft. Untuk karburator menggunakan original Scoopy," kata Dega menjelaskan.

Nah untuk bagian 'jantung' mesinnya, pastinya ada penyesuaian di sana-sini karena proses menempelkan 2 mesin itu ngga hanya sekedar nempel sob.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa