Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Pentil Ban Tubeless Pakai Ban Dalam Bekas, Boleh Atau Tidak?

Uje - Selasa, 21 April 2020 | 16:40 WIB
Ilustrasi ban dalam sepeda motor(kompasiana.com)
Ilustrasi ban dalam sepeda motor(kompasiana.com)

GridOto.com - Ada yang bertanya, bikin pentil ban tubeless pakai ban dalam bekas, boleh atau tidak?

Beberapa bikers meyakini kalau pentil ban tubeless bisa dibuat dari ban dalam motor bekas.

Caranya adalah memotong ban tubeless di area pentil lalu dipasangkan ke ban tubeless.

Selain lebih murah, trik pakai pentil bekas ban dalam ini dianggap lebih kuat dibandingkan pakai ban tubeless yang banyak dijual.

Lalu benarkah mitos yang beredar di kalangan bikers ini?

Baca Juga: Visor Helm Dilarang Terkena Cairan Coating, Begini Alasannya

Dodiyanto Product Development PT Gajah Tunggal Tbk, selaku produsen merek ban IRC mengungkapkan cara tersebut tidak terlalu disarankan.

"Kami sendiri belum pernah menguji, tapi tidak kami sarankan cara seperti itu," buka Pak Dodi.

"Soalnya kalau kami lihat seal karet di valve atau pentil tubeless itu lebih tebal dari ban dalam," tambahnya.

Jadi kemungkinan angin keluar dari pentil ban itu lebih sedikit.

Baca Juga: Saat Helm Tidak Dipakai, Busa Helm Disarankan Dicopot! Apa Fungsinya?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa