Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Keringanan Kredit Kendaraan Akibat Corona

Katanya Ada Keringanan, Ternyata Driver Ojol Tetap Ditagih Bayar Cicilan Motor Oleh Pihak Leasing

Rudy Hansend - Senin, 30 Maret 2020 | 17:20 WIB
Ilustrasi ojek online
Tribunnews.com
Ilustrasi ojek online

Padahal Bambang sudah menunjukkan dengan bukti aplikasi yang ada di handphone-nya jika dia adalah driver ojol.

“Harapannya, kebijakan dari pemerintah pusat dengan keringanan waktu cicilan kredit motor itu bisa di laksanakan oleh para perusahan leasing motor,” kata Bambang kepada GridOto.com, Senin (30/3/2020).

(Baca Juga: Curhatan Driver Ojek Online Saat Pandemi Corona, Buat Dapat Satu Orderan Susah Setengah Mati!)

"Jika bisa diterapkan oleh para leasing motor, kan lumayan buat meringankan pengeluaran biaya bulanan, yang mana orderan gojeknya lagi sepi," ucap Bambang.

 

 

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa