Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kemenperin Dukung IKM Otomotif, Bangun Material Center Pensuplai Bahan Logam

Gayuh Satriyo Wibowo - Jumat, 21 Februari 2020 | 19:35 WIB
Ilustrasi knalpot Purbalingga hasil Industri Kecil Menengah
Aditya Pradifta
Ilustrasi knalpot Purbalingga hasil Industri Kecil Menengah

“Sentra IKM logam sebagai bagian dari rantai pasok industri nasional, memang perlu diperkuat," paparnya.

"Tidak hanya dari sisi kompetensi SDM, teknologi mesin dan peralatan, promosi dan kemitraan, tetapi juga dari sisi kemudahan untuk mengakses bahan baku sehingga produktivitas dan daya saing IKM kita terus meningkat,” tambahnya.

Dirjem IKMA tersebut juga menyebutkan pentingnya partisipasi IKM dalam industri otomotif nasional.

Apalagi Gaikindo menargetkan tahun 2020 pasar mobil tanah air tumbuh hingga 5 persen.

(Baca Juga: Masuk Industri Kendaraan Listrik, Pertamina Akan Buat Baterai Berstandar Internasional)

“Sebagai bagian dari rantai pasok, IKM akan terus memberikan dukungan terhadap kemajuan industri otomotif nasional melalui kemitraan yang telah terjalin antara IKM dengan industri besar maupun melalui produksi komponen aftermarket,” imbuhnya.

Gati pun optimis, dengan adanya material center di Tegal dapat menjadi bagian tak terpisahkan dari kemajuan IKM otomotif Tanah Air.

Editor : Hendra
Sumber : Press Release

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa