Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Heboh Palembang, Dua Satpam Sengaja Tebar Paku di Depan SPBU

Adi Wira Bhre Anggono - Sabtu, 27 Juli 2019 | 11:59 WIB
Dua orang satpam sengaja menyebar ranjau paku di depan pom bensin seberang OPI Mall, Palembang.
FB Amin Masitoh
Dua orang satpam sengaja menyebar ranjau paku di depan pom bensin seberang OPI Mall, Palembang.

GridOto.com - Benda asing seperti paku merupakan momok bagi para pengendara motor maupun mobil.

Apalagi kalau ranjau paku yang sengaja disebar oleh oknum tertentu.

Biasanya hal seperti itu dilakukan oleh oknum tambal ban demi meraup banyak "pasien".

Padahal pelaku penyebaran ranjau paku ini bisa dipidana dan diancam dengan penjara 9 tahun lho.

(Baca Juga: Selain Mengurai Kemacetan, Jalan Tol Semarang-Demak Ternyata Punya Fungsi Spesial Ini Lho!)

Karena tebar paku termasuk tindak pidana kejahatan yang bisa menimbulkan bahaya bagi keamanan dan keselamatan lalu lintas, hal ini tertuang di pasal 192 ayat 1.

Namun, walau termasuk tindak kejahatan, ternyata ada dua oknum satpam yang justru kedapatan sengaja menabur ranjau paku.

Padahal harusnya kan satpam alias petugas scurity ini memberikan keamanan bagi lingungan tempatnya bertugas.

Tapi yang dua ini kok justru menebar ancaman berupa ranjau paku ya?

Aksi itu mereka lakukan di depan sebuah pom bensin seberang OPI Mall, Palembang pada JUmat (26/7/2019) kemarin.

HALAMAN SELANJUTNYA>>>

Editor : Fendi
Sumber : Motorplus-online.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa