Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Antisipasi Jawa Timur Penuh Pemudik, Pertamina: Jangan Takut Stok BBM Habis

Muhammad Rizqi Pradana - Jumat, 7 Juni 2019 | 18:15 WIB
Suasana SPBU di kawasan Batu pada H+1 Lebaran, Kamis (6/6/2019).
TribunJatim/Istimewa
Suasana SPBU di kawasan Batu pada H+1 Lebaran, Kamis (6/6/2019).

(Baca Juga: Begini Curhatan Pemudik di Jalur Tol Trans Sumatera Mengenai SPBU Pertamina)

Pertamina memprediksi puncak arus balik akan terjadi mulai H+1 sampai dengan H+4 Lebaran.

Sebabnya, Rustam menghimbau para pemudik yang pulang dari Jawa Timur untuk mengisi penuh tangki mereka sebelum kembali ke Jakarta.

"Masyarakat tidak perlu khawatir dengan ketersediaan BBM. Kami mengimbau kepada para wisatawan dan masyarakat yang akan melakukan perjalanan balik, untuk dapat mengisi penuh BBM di lokasi awal, untuk menghindari kepadatan pengisian BBM di rest area," pungkasnya.


Artikel ini telah tayang di Tribunjatim.com dengan judul Antisipasi Kenaikan Volume Kendaraan di Jawa Timur saat Arus Balik, Pertamina Lakukan Build-up Stock.

Editor : Hendra
Sumber : Tribunjatim.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa