Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mencekam, Gerombolan Pemotor Bersenjata Tajam Bentrok di Jalanan Kota Bandung

Ilham Fariq M - Kamis, 25 April 2019 | 15:55 WIB
Bentrok pemuda bersenjata tajam dengan ormas di Bandung, Jawa Barat, seorang terkapar.
Facebook.com/Info Jabodetabek Terkini
Bentrok pemuda bersenjata tajam dengan ormas di Bandung, Jawa Barat, seorang terkapar.

GridOto.com- Bentrokan yang melibatkan ormas bermotor diketahui beberapa kali terjadi.

Bahkan dalam bentrokan ini para oknum yang terlibat membawa benda tajam untuk melakukan penyerangan.

Hingga akhirnya berujung jatuhnya korban dalam bentrokan tersebut.

Seperti bentrokan yang terjadi di Kota Bandung, Rabu (24/4/2019) kemarin sekitar pukul 16.00 WIB.

(Baca Juga : Magelang Mencekam, Dua Kelompok Ormas Bermotor Bentrok di Jalanan Kota)

Bentrokan terjadi antara rombongan pemotor bersenjata tajam yang melakukan penyerangan terhadap ormas Manggala Garuda Putih PAC, Astanaanyar Kota Bandung, Jawa Barat.

Dari informasi yang dikutip Facebook Info Jabodetabek Terkini, kronologis bermula saat Tommy (Ketua Umum Cepot Motah) dan istrinya Pashsya Berliana RB dan Ali Topan (Ketua PAC Manggala Astanaayar) terlihat berbincang di posko Manggala Garuda Putih.

Mendadak datang segerombolan pemuda bermotor berjumlah 12 orang bersenjata tajam.

Gerombolan itu berteriak keras, "Manggala mana...Manggala mana...".

HALAMAN SELANJUTNYA >>>>>

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Motorplus Online

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa