Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Otorace : Tak Sembarangan, Inilah Batas Tekanan Udara Ban Motor MotoGP

Rezki Alif Pambudi - Rabu, 30 Januari 2019 | 13:20 WIB
Andrea Dovizioso dan ban Michelin
Instagram/michelinmotorcycle
Andrea Dovizioso dan ban Michelin

GridOto.com - GP Mania penasaran tidak sih, berapa tekanan udara yang ada di dalam ban motor MotoGP?

Nah, ternyata sebelumnya tiap tim bebas menentukan standar tekanan udara dalam ban motornya.

Namun, pemasok ban MotoGP, Michelin, sudah punya anjuran atau standar yang sebaiknya diikuti oleh tim.

Awalnya Michelin memakai standar 1,9 bar atau 27,6 psi namun sudah diturunkan menjadi 1,5 bar atau 21,8 psi.

(Baca Juga : Otorace : Joan Mir Umurnya Berkurang Gara-gara Naik Motor MotoGP)

Alasannya adalah untuk mendapatkan traksi yang baik untuk akselerasi.

Tekanan 1,5 bar atau 21,8 psi itu menjadi patokan bawah pengisian tekanan udara di ban MotoGP.

Lalu bagaimana jika kurang dari itu? apakah performanya menjadi lebih baik?

Sepertinya logika ini diiyakan salah satu tim MotoGP, Avintia Ducati, pada 2016 lalu.

Kondisi motor Loris Baz di Sepang 2016
Speedweek.com
Kondisi motor Loris Baz di Sepang 2016

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : cycleworld.com,Motorcyclenews.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa