Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Layar MID di Panel Instrumen Toyota Camry Terbaru, Ada Apa Saja?

Radityo Herdianto - Selasa, 15 Januari 2019 | 11:00 WIB
Toyota All New Camry yang Resmi Dirilis ke Publik (8/1)
GridOto.com
Toyota All New Camry yang Resmi Dirilis ke Publik (8/1)

Informasi berikutnya adalah menu dengan logo segitiga tanda seru yang memberikan informasi peringatan bila terjadi masalah pada mobil.

Aktivasi Rear Sunshade Melalui Pengaturan di Layar MID
Radityo Herdianto
Aktivasi Rear Sunshade Melalui Pengaturan di Layar MID

(Baca Juga : Miracast di Head Unit Toyota Camry Terbaru, Begini Nih Caranya)

Misalkan pintu yang belum tertutup rapat, tekanan ban kurang dari normal, ataupun ada masalah pada bagian mesin dan elektrikal.

Terakhir adalah tampilan untuk mengatur layar MID di Toyota Camry.

Di sini juga terdapat pengaturan untuk aktivasi sensor parkir serta buka-tutup rear sunshade kaca belakang mobil yang secara elektrikal.

Selebihnya, di sekitar layar MID akan menampilkan odometer dan trip meter serta suhu di luar mobil.

Editor : Dwi Wahyu R.

Ganti Filter Udara Mobil Bisa Dilakukan Sendiri, Begini Caranya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa