Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Kimi Raikkonen Kalahkan Rekor Menang Michael Schumacher di F1 Amerika

Fendi - Rabu, 24 Oktober 2018 | 15:00 WIB
Michael Schumacher melompat di podium tertinggi GP F1 China 2006, inilah kemenangan terakhirnya di balap F1
sportskeeda.com
Michael Schumacher melompat di podium tertinggi GP F1 China 2006, inilah kemenangan terakhirnya di balap F1

Usai naik podium tertinggi di F1 Amerika, Kimi Raikkonen tercatat sebagai pembalap yang memiliki gap (jeda) paling lama dari kemenangan pertama dengan yang terakhir.

Yaitu 15 tahun, 6 bulan dan 28 hari. Kalau ditotal, 5.691 hari.

(BACA JUGA: Keren! Rekor Michael Schumacher di GP F1 Belgia Ini Sulit Dikalahkan)

Terhitung dari kemenangan pertamanya di GP F1 Malaysia, 23 Maret 2003 sampai di F1 Amerika, 21 Oktober 2018.

Mengalahkan gap kemenangan Michael Schumacher yang 14 tahun, 1 bulan dan hari. Total 5.144 hari.

Schumacher pertama menang di F1 Belgia, 30 Agustus 1992 dan terakhir menang di F1 China, 1 Oktober 2006.

Wah, hebat ya datanya tercatat sampai detail seperti itu.

Editor : Fendi
Sumber : Twitter/F1

Ini Penyebab Pecco Bagnaia Crash Saat Memimpin Lap Terakhir Sprint MotoGP Catalunya 2024

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa