Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Berniat Chrome Komponen Motor, Berapa Lama Proses dan Biayanya?

Mohammad Nurul Hidayah - Sabtu, 22 September 2018 | 14:35 WIB
Lapisan warna chrome di komponen motor
Istimewa
Lapisan warna chrome di komponen motor

GridOto.com – Sampai sekarang malapisi komponen motor dengan chrome masih digemari bikers.

Selain bikin tampilan motor terlihat bersih, efek modern juga bisa muncul dari penggunaan chrome.

Namun, buat yang belum pernah melakukan chrome banyak yang pensaran soal harga dan lama waktu pengerjaan.

Berapa harga dan lama waktu pengerjaan chrome pada komponen motor?

(BACA JUGA: Apa Bedanya Kunci Laser Cut dan Kunci Biasa, Begini Kata Ahlinya)

“Waktu pengerjaan tergantung dari jumlah komponen yang ingin dilapis chrome. Estimasi waktu pengerjaannya sekitar dua hingga tiga hari,” terang Ujang, pengelola bengkel Auto Chrome di Depok, Jawa Barat kepada GridOto.com (18/9/2019).

Kalau komponen terbuat dari bahan plastik, pengerjaan bisa lebih cepat karena prosesnya lebih simpel dibanding besi.

Motor gaya thailook dengan part chrome
blogspot.com
Motor gaya thailook dengan part chrome

“Komponen plastik cukup kita bersihkan bisa langsung di chrome. Sedangkan yang terbuat dari besi perlu dirontokkan dulu cat aslinya,” jelas Ujang lagi.

Nah, bicara biaya ternyata sedang ada promo nih dari bengkel Auto Chrome untuk beberapa komponen motor jenis tertentu.

(BACA JUGA: Pasang Per Kopling Tiger, Bikin Yamaha NVL Lebih Nendang)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa