Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Pakai Sonax Spray & Seal, Sangat Mudah Sob

Radityo Herdianto - Rabu, 19 September 2018 | 14:00 WIB
Ilustrasi produk Car Care Asal Jerman, Sonax Spray & Seal
Radityo Herdianto
Ilustrasi produk Car Care Asal Jerman, Sonax Spray & Seal

(BACA JUGA: Ini Bedanya Waxing, Nano Coating, dan Ceramic Coating)

Pertama, cuci dulu mobil Anda sampai bersih untuk menghilangkan partikel kotoran dan debu yang menempel pada bodi mobil.

Setelah dicuci, jangan dikeringkan dulu.

Dalam kondisi mobil masih basah, semprotkan cairan sealant ini baik di panel bodi maupun kaca.

Semprotkan sekitar satu sampai dua semprotan pada setiap panel bodi mobil.

(BACA JUGA: Berbagai Jenis Warna Cat Mobil, Mobil Anda Yang Mana?)

Setelah disemprot, Anda bisa kembali bilas dengan air sampai bersih.

"Di sini uniknya, karena cairan ini menggunakan materi air sebagai pembilasan dan meratakannya ke bodi," ujar Eddy.

Mudah sekali bukan?

Editor : Dwi Wahyu R.

Peugeot 206 Populer di Masanya, Sekarang Segini Harga Bekasnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa