Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video Detik-detik Sopir Bus Nekat Lawan Arah, Berasa Jalan Milik Sendiri

Agilvi Oktora Nurradifan - Sabtu, 8 September 2018 | 09:55 WIB
Aksi sopir bus lawan arah, membuat kendaraan lain minggir mendadak
Instagram/@racinglovestory
Aksi sopir bus lawan arah, membuat kendaraan lain minggir mendadak

GridOto.com - Untuk melewati kemacetan banyak pengendara yang nekat melakukan apa saja.

Seperti masuk ke jalur dari arah berlawanan yang membahayakan pengguna jalan lainnya.

Sebuah video merekam detik-detik bus yang melawan arah untuk menghindari kepadatan jalan.

Dalam unggahan akun Instagram @racinglovestory, memperlihatkan rekaman video dari kamera dasbor di sebuah bus.

(BACA JUGA: Video yang Bikin Heboh! Momen Saat Valentino Rossi Tolak Jabat Tangan Marc Marquez)

Terlihat karena terjadi kepadatan kendaraan, sopir bus tampak tanpa ragu banting setir ke jalur arah berlawanan.

Saat mulai masuk arah berlawanan tampak jalan tidak begitu ramai kendaraan, hanya beberapa motor.

Namun, ketika di tengah jalan kendaraan mulai ramai dan terpaksa mengalah.

Banyak kendaraan yang dalam kecepatan tinggi harus tiba-tiba pindah jalur lantaran bus mengambil satu jalur sendiri.

(BACA JUGA: Resmi! Jonas Folger Kembali ke MotoGP Jadi Test Rider Yamaha)

Kejadian ini terlihat seperti di Jalan Solo-Semarang, yang memang sering terjadi bus menerobos arah berlawanan.

Padahal aksinya ini sangat membahayakan pengguna jalan lain dan bisa mengakibatkan kecelakaan.

Simak videonya di bawah ini.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by racinglovestory (@racinglovestory) on

Editor : Fendi
Sumber : Instagram/@racinglovestory

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa