Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gara-gara Seal Klep, Kompresi Motor Bisa Bocor, Tenaga Mesin Loyo

Mohammad Nurul Hidayah - Rabu, 5 September 2018 | 19:25 WIB
Dianjurkan sekalian mengganti seal klep saat servis besar
Dok MOTOR Plus
Dianjurkan sekalian mengganti seal klep saat servis besar

GridOto.com - Awas.. seal klep yang bermasalah bisa membuat kompresi di mesin bocor.

Kalau motor kamu kompresi mesinnya sampai bocor bisa repot.

Pasalnya kompresi di mesin membantu proses pembakaran di mesin.

Mesin motor bisa jadi boros bensin dan tenaganya pasti juga loyo gara-gara kompresi bocor.

BACA JUGA: Jonatan Christie Setuju Jika Ganjil-Genap Diterapkan Secara Permanen

Memang hanya sebuah karet tapi seal klep punya fungsi vital buat kinerja mesin motor kamu.

"Selain untuk menahan oli yang masuk ke ruang bakar, seal klep punya fungsi menahan kompresi," buka M. Jaji, Service Advisor R-Pit Yamaha Harapan Motor Sejahtera kepada GridOto.com di Depok, Jawa Barat.

"Biasanya kalau sudah berumur karet jadi getas dan menciut akhirnya kompresi bocor," tambahnya.

Makanya kalau melakukan service gesar atau penggantian piston, ada baiknya ganti seal klep sekalian.

BACA JUGA: Dolar Menggila, Harga Sparepart Orisinal Masih Adem

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa