Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Ini Alasan Ditolaknya Usulan Race MotoGP Inggris Hari Senin

Rezki Alif Pambudi - Senin, 27 Agustus 2018 | 09:52 WIB
Desmosedici Ducati menunggu dimulainya MotoGP Inggris
Twitter.com/DucatiMotor
Desmosedici Ducati menunggu dimulainya MotoGP Inggris

Tim Pramac Ducati menolak karena penerbangan, hotel, sewa kendaraan, dan keperluan lainnya harus ditambah dan dijadwal ulang jika harus balapan di hari Senin.

Intinya, Pramac menolak karena akan ada beban biaya yang jauh lebih besar.

Selain itu, bukan hanya tiap tim saja yang punya suara.

(BACA JUGA:Race Director MotoGP Buka Omongan Biang Keladi Penyebab Balap MotoGP Inggris Dibatalkan)

Mayoritas beberapa pihak lainnya juga menolak balapan di hari Senin.

Terutama masalah uang.

Ya bayangin saja sob, balapan di hari Senin, kan ya juga butuh dana banyak lagi untuk nambah sehari.

Membayar para pekerja, akomodasi, siaran, dan lainnya.

Selain itu, walaupun setuju balapan di hari Senin, Honda ternyata juga punya pertimbangan lain.

Akan susah jika balapan diundur karena akan membuat jadwal selanjutnya kacau.

"Kami harus secepat mungkin siap untuk tes di Aragon dan melihat tesnya, kami tak bisa mengacaukan rencana kami," kata Alberto Puig, bos Repsol Honda, dikutip GridOto.com dari Paddock-GP.

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Paddock-GP.com

Sadar Diri, Enea Bastianini Siap Lepas Kursi Tim Pabrikan Ducati

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa