Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Buat yang Belum Tahu, Inilah Perbedaan Antara Yamaha MX King 150 dan MX 150. Ternyata Banyak Juga Sob!

Dida Argadea - Jumat, 6 Juli 2018 | 13:29 WIB
Yamaha Jupiter MX King 150 dan Jupiter MX 150
YIMM
Yamaha Jupiter MX King 150 dan Jupiter MX 150

 

GridOto.com - Sekarang motor bebek memang pamornya enggak seterang dulu.

Tapi tidak dengan bebek berkubikasi besar, atau biasa disebut bebek super.

Di segmen ini, Yamaha punya senjata lewat MX-nya.

Enggak cuma satu, tapi Yamaha punya dua tipe untuk bebek supernya yaitu Jupiter MX King 150 dan Jupiter MX 150.

(BACA JUGA: Jangan Cuma Tahu MXGP, Ajang ITGP 2018 Juga Lagi Digelar di Semarang Lho!)

Harganya juga beda nih, MX King 150 dijual seharga Rp 21,65 juta, sementara MX 150 harganya Rp 18,9 juta.

Selisih harganya lumayan banyak ya, emang bedanya apa sih?

LED di bodi depan MX King 150

Perbedaan pertama ada di bodi depannya nih sob, dimana MX King 150 punya LED yang fungsinya jadi mirip lampu senja.

Sementara di MX 150 minus lampu senja, sehingga rumah lampunya diisi oleh kisi-kisi udara untuk menutup bolongnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa