Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Hanya Vettel, Tim Haas Juga Dirugikan Safety Car F1 China, Ini Kronologinya

Fendi - Selasa, 17 April 2018 | 13:30 WIB
Kehadiran safety car pada balapan di GP F1 China juga membuyarkan hasil lomba pembalap tim Haas
Twitter / @CRASH_NET_F1
Kehadiran safety car pada balapan di GP F1 China juga membuyarkan hasil lomba pembalap tim Haas


GridOto.com – Pembalap Ferrari Sebastian Vettel merasa dirugikan dengan masuknya safety car di F1 China (15/4/2018), ternyata tim Haas juga.

Dibertakan sebelumnya, Sebastian Vettel mengkritik hadirnya safety car ke dalam lintasan.

Karena waktu pemanggilan safety car dinilainya telat.

Sehingga ia kehilangan peluang naik podium.

Rupanya safety car juga membuat pembalap tim Haas tercecer.

(BACA JUGA: Ternyata, Ini yang Disesalkan Sebastian Vettel Gagal Podium F1 China)

Kevin Magnussen start dari posisi 11, merangsek maju dan berpeluang menempati posisi ketujuh.

Menerapkan satu strategi pit stop, namun periode safety car membuatnya jadi rumit.

Beberapa pembalap di belakang Kevin Magnussen menggunakan ban lebih segar.

Kdua pembalap tim Haas kurang beruntung dengan masuknya safety car pada balapan GP F1 China
Twitter / @HaasF1Team
Kdua pembalap tim Haas kurang beruntung dengan masuknya safety car pada balapan GP F1 China

Pembalap Denmark ini terpaksa harus menyerah pada Carlos Sainz (Renault) dan Fernando Alonso (McLaren).

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa