Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Diisukan Pindah ke Suzuki, Ini Respon Jorge Lorenzo

Radityo Kuswihatmo - Jumat, 13 April 2018 | 07:08 WIB
Jorge Lorenzo
Twitter/MotoGP
Jorge Lorenzo

GridOto.com - Di dua balapan pertama musim 2018, performa Jorge Lorenzo masih terlihat melempem.

MotoGP Qatar, Jorge Lorenzo did not finish alias DNF, karena terjatuh dengan masalah rem.

MotoGP Argentina, Jorge Lorenzo did finish, dengan posisi 15, paling tidak dia mendapat 1 poin untuk klasemen sementara.

Melempemnya Jorge Lorenzo membuat isu pendepakan Ducati semakin santer!

(BACA JUGA: Menderita di Ducati, Ada Tim yang Diam-diam Siap Tampung Jorge Lorenzo)

Bahkan belakangan, ada isu tim yang mau menampung pembalap Spanyol ini, yakni Suzuki.

Test rider Suzuki, Nobuatsu Aoki juga sudah main kode melalui akun Twitter pribadinya bahwa Jorge Lorenzo lebih cocok di Suzuki.

Terkait hal itu, Jorge Lorenzo sudah memberi tanggapan dalam acara presentasi bukunya di Madrid, Spanyol.

"Semuanya mengetahui apa yang bisa aku lakukan jika aku merasa bagus dengan motornya," ujar Jorge Lorenzo.

(BACA JUGA: Masih Panas! Dua Pembalap MotoGP Berantem di Twitter, Sampai Nge-blokir Segala)

Tapi x fuera sepertinya masih punya keinginan keras bersama Ducati.

"Aku akan mencoba hal yang terbaik dan melakukan semuanya yang kubisa dengan Ducati," tambahnya.

Jorge Lorenzo juga mengaku ingin melanjutkan kontrak bersama Ducati.

Editor : Pilot
Sumber : Marca.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa