Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan Habis Main Lumpur, Tapi Memang Terinspirasi Mobil Off-Road

Adi Wira Bhre Anggono - Sabtu, 10 Maret 2018 | 19:10 WIB
Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto
Industrial Moto
Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto

Rombakan pada rangka merupakan keharusan, namun tidak dihadirkan jok bergaya monocoque khas cafe racer.

Kita justru akan disuguhi sebuah sadel mono seat yang kemudian ditemani dengan tangki milik Suzuki GT750 tahun 1974.

Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto
Industrial Moto
Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto

Kemudian modifikasi pada kaki-kaki sudah ada garpu depan berikut kedua pelek comot dari Honda CB750 tahun 1992.

(Baca juga: Custom Supermoto 2-tak Dua Silinder, Bikin Lawan Makin Segan)

Lengan ayun juga tak ketinggalan dibuat makin kekar dengan memakai salah satu lansiran Suzuki GSX-R.

Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto
Industrial Moto
Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto

Seakan mengikuti tema yang diangkat yaitu “Scout”, maka karet ban yang digunakan adalah Heidenau K60 Scout.

Beberapa komponen juga merupakan hasil cutom seperti setang berikut segitiga garpu depan, foot controls, foot pegs, dan juga knalpot.

Detail cukup menarik akan kita temukan pada bagian segitiga yang ikut dijadikan rumah untuk panel instrumen berupa spidometer dari Motogadget.

Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto
Industrial Moto
Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto

(Baca juga: Suzuki GSX250 Cafe Racer, Kawinkan Monoshock Moge Aprilia 1.000 cc)

Serta tak ketinggalan juga ikut dipasang emblem asli dari mobil Scout di bagian samping tangkinya.

Tertarik bikin motor yang kelihatan habis main lumpur juga Sob?

Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto
Industrial Moto
Yamaha XV750 Virago custom cafe racer dari Industrial Moto

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa