Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ngeri, Angkot Pengangkut Siswa SMP Bisa Nyasar ke Jurang Cijeruk, Kronologinya Bikin Merinding

Gagah Radhitya Widiaseno - Minggu, 4 Februari 2018 | 13:31 WIB
Peristiwa mobil masuk jurang di Kampung Bungur, Desa Tajur Halang, Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor ternyata bukan kali pertama ini terjadi.
Tribunnews.com
Peristiwa mobil masuk jurang di Kampung Bungur, Desa Tajur Halang, Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor ternyata bukan kali pertama ini terjadi.

Memang jalan yang dilalui angkot tersebut membuat pengendara merinding lantaran turunan yang cukup terjal dan agak menikung.

(BACA JUGA: Kecelakaan Akibat Jalan Rusak? Tenang, Bisa Tuntut Pemerintah Sob)

Tak hanya itu saja, bahu jalan tersebut terdapat bekas longsoran.

Menurut warga sekitar, Nur (60), peristiwa mobil masuk jurang sudah terjadi sudah tiga kali.

"Dari dulu itu sampai sekarang udah 3 kali mobil ke jurang, tapi dari 3 kali itu gak ada yang meninggal," ujar Nur.

Nur berharap pihak yang berwenang segera memperbaiki jalan tersebut lantaran sudah 3 kali menelan korban.

Artikel ini sudah dipublikasikan di tribunnews.com dengan judul Kronologi Angkot Pengangkut Siswa SMP yang Terjun ke Jurang di Cijeruk, Kabupaten Bogor

Editor : Fendi
Sumber : tribunnews

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa