Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Di Balik Kasus Narkoba Jennifer Dunn, Ini Dia Mobil Mewahnya

Hendra - Selasa, 2 Januari 2018 | 17:15 WIB
Toyota Vellfire Jennifer Dunn
Tribunnews
Toyota Vellfire Jennifer Dunn

Mobil bernomor polisi B 510 JDC ini menjadi sitaan KPK.

2. Mercedes Benz GLE 

SUV bikinan Jerman ini pun mengandung kontroversi.

Mobil ini awalnya diberikan oleh seorang pengusaha yang telah beristri.

Oleh pengusaha tersebut Mercedes Benz GLE ini diberikan kepada Jennifer.

Di Indonesia, SUV ini hadir dalam dua varian yaitu GLE 400 dan GLE 250d.

GLE 250d mengusung mesin diesel dengan tenaga mencapai 204 hp, dan torsi puncak 500 Nm.

Sedangkan versi GLE 400, dibekali mesin bensin berkonfigurasi V6 dengan kapasitas 3.000 cc.

Tenaganya mencapai 333 hp, dengan torsi puncak 480 Nm.

Khusus untuk GLE 250d, Mercedes mengaplikasikan transmisi baru 9G-Tronic.

Sedangkan untuk GLE 400 Exclusive, hadir dengan perseneling 7G-Tronic. 

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa