Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sergey Sirotkin, Inilah Profil Calon Pembalap F1 Williams Tahun Depan

Fendi - Selasa, 12 Desember 2017 | 12:14 WIB
Sergey Sirotkin calon pembalap F1 tim Williams tahun depan
Twitter/@WilliamsRacing
Sergey Sirotkin calon pembalap F1 tim Williams tahun depan

(BACA JUGA: Andrea Dovizioso Percaya Diri Dapatkan Juara Dunia 2018)

Setahun kemudian ia menjuarai Formula Abarth European Series dan runner-up Formula Abarth Italian Series.

Data hasil tes Sergey Siroktin bersama tim Williams di Abu Dhabi, dianggap lebih bagus dari Robert Kubica
Twitter/@WilliamsRacing
Data hasil tes Sergey Siroktin bersama tim Williams di Abu Dhabi, dianggap lebih bagus dari Robert Kubica

Di 2012, Sirotkin mengikuti Auto GP World Series, Formula 3 Italia, Formula 3 Eropa.

Pada 2013 terjun Formula Renault 3.5 Series.

Tahun 2014 ketika sedang balapan FR 3.5 Series, Sirotkin juga menjalani tugas sebagai test driver F1 tim Sauber.

Tahun 2015 Sergey Sirotkin melangkah ke jenjang GP2 (kini Formula 2).

Di musim balap GP2 2016, ia juga jadi test driver tim F1 Renault.

Prestasinya di GP2, menduduki posisi 3 klasemen akhir di 2015 dan 2016.

Sergey Sirotkin tidak mengikuti event apapun secara penuh di tahun 2017 ini.

Hanya dua kali ikut balap F2 dan sekali balap ketahanan mobil di Le Mans.

Nah, dengan prestasi yang dimilikinya itu, apakah ia pantas berada di balik kokpit mobil tim Williams untuk balap F1 tahun depan?

Editor : Fendi
Sumber : wikipedia.org

Cuma Luca Marini Belum Cetak Poin di MotoGP 2024, Begini Curhatnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa