Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda CB1100F 1983: Tampil Retro Dengan Performa Masa Kini

Adi Wira Bhre Anggono - Selasa, 28 November 2017 | 13:30 WIB
Honda CB1100F 1983 hasil restorasi dan modifikasi dari dB Customs, dilansir oleh www.bikebound.com
dB Customs
Honda CB1100F 1983 hasil restorasi dan modifikasi dari dB Customs, dilansir oleh www.bikebound.com

Honda CB1100F 1983 hasil restorasi dan modifikasi dari dB Customs, dilansir oleh www.bikebound.com

Nafas mesin pun kini disokong Keihin FCR flat side yang punya venturi sebesar 39mm.

Sementara keluarannya menggunakan knalpot 4-into-1 dari JayGUI racing.

Urusan suspensinya ikut naik kelas dengan mengambil lansiran Ohlins, garpu depan berukuran 43 mm maupun dualshock yang dikawinkan dengan swing arm Suzuki GSXR600.

(Baca juga: Kawasaki Ninja 250 FI 2016 Custom, Lebih Kekar Dari Lansiran Pabrik!)

Honda CB1100F 1983 hasil restorasi dan modifikasi dari dB Customs, dilansir oleh www.bikebound.com
dB Customs
Honda CB1100F 1983 hasil restorasi dan modifikasi dari dB Customs, dilansir oleh www.bikebound.com

Kaki-kaki kekar ini disokong denga pelek ringan lansiran O.Z. Racing.

Dan tentunya finishing adalah hal utama dalam melakukan restorasi, untuk cat-nya yang berasa motor baru ini dB Customs menyerahkannya ke Sketches Ink bermarkas di Kanada.

(Baca juga: H-D Street 750 Custom Tracker: Prototipe Modifikasi Dengan Spek Balap)

Honda CB1100F 1983 hasil restorasi dan modifikasi dari dB Customs, dilansir oleh www.bikebound.com
dB Customs
Honda CB1100F 1983 hasil restorasi dan modifikasi dari dB Customs, dilansir oleh www.bikebound.com

Gimana Sob? Udah enggak kalah garang kan sama motor sport zaman sekarang.

Oh ya, kondisi standard Honda CB1100F lansiran tahun 1983 punya tenaga 115 dk, kalau hasil restorasi ini bisa tembus berapa dk ya kira-kira?

(Baca juga: Motor Ini dari Desain Sampai Pembuatan Pakai Program Komputer Sob!)

Honda CB1100F 1983 hasil restorasi dan modifikasi dari dB Customs, dilansir oleh www.bikebound.com
dB Customs
Honda CB1100F 1983 hasil restorasi dan modifikasi dari dB Customs, dilansir oleh www.bikebound.com

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Bike Bound

Sekali Lihat Tapi Terpesona Dua Kali Sama Mercedes-Benz V250 Ini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa