Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Fitur-Fitur Dasar di Head Unit Mobil, Sudah tahu Gunanya Belum?

Dwi Wahyu R. - Kamis, 2 November 2017 | 13:45 WIB
Head Unit Mitsubishi Pajero Sport Dipakai di Mitsubishi Xpander
Aditya Pradifta
Head Unit Mitsubishi Pajero Sport Dipakai di Mitsubishi Xpander

GridOto.com-Head unit mobil memiliki sejumlah fitur dasar atau basic.

Fitur-fitur ini pasti ada di setiap head unit, apapun mereknya.

Beberapa fitur yang pasti kita temukan di setiap head unit antara lain FM/AM, aux-in, treble, dan bass.

"FM/AM pastinya untuk mengatur atau memilih channel radio, aux in berarti menyambungkan handphone ke head unit, treble untuk mengatur suara tinggi, dan bass untuk mengatur suara rendah," kata Chandra, dari Karunia Agung Motor, Pasar Mobil Kemayoran, Jakarta Pusat.

(BACA JUGA: Yuk Mengenal Spacer, Alat Bantu Kala Offset Pelek Meleset)

Umumnya fitur-fitur ini bisa dioperasikan dengan cara menyentuh atau menekan tombol-tombol di head unit tersebut.

Selain itu ada juga terdapat tombol source untuk memilih sumber sinyal audio atau video, seperti dari radio, CD, USB, televisi, dll.

Fitur lain yang pasti ada di head unit adalah tombol untuk mengatur volume dan memilih channel atau frekuensi radio (lazim disebut tuner).

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa