Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Seken Keren: 'Pelihara' Kawasaki Z250 Gampang, Tapi...

Isal - Minggu, 21 Januari 2018 | 10:04 WIB
Servis di bengkel resmi Kawasaki
Faisal/GridOto
Servis di bengkel resmi Kawasaki



GridOto.com - Buat kamu yang merencanakan untuk pakai Kawasaki Z250 untuk harian enggak usah khawatir soal perawatan.

Perawatan Kawasaki Z250 pada dasarnya punya prinsip yang sama dengan motor pada umumnya.

"Asal oli jangan sampai telat ya," ujar Eddy Yulianto, Kepala Mekanik Kawasaki Super Sukses Motor kepada GridOto.com di Fatmawati, Jakarta Selatan.

Kelancaran sistem pendinginan tidak boleh luput saat perawatan.

(BACA JUGA: Kejar Target Lebaran 2018, Ini Kabar Jalan Tol Batang-Semarang)

"Radiator harus sering diamati mas, kalau kurang bisa bikin overheat," tambahnya.

Dan jangan lupa untuk melakukan servis berkala.

"Servis dan oli kan sepaket mas, itu jangan sampai lupa," tambahnya.

Soal bahan bakar Kawasaki Z250 dianjurkan untuk pakai oktan 92.

"Kami anjurkan Pertamax atau bensin yang beroktan 92," tutupnya.

(BACA JUGA:Gokil, Yamaha NMAX Pakai Proyektor Honda HR-V dan Punya Alarm Canggih)

Editor : Niko Fiandri

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa