Parahnya jika endapan air di dasar tangki bercampur dengan kotoran.
"Wah, fuel pump bisa mampet dan lama-lama bisa rusak," tutupnya.
Itulah efek samping jarang isi full bahan bakar jadi kemana-mana ya.
Baca Juga: Apa Benar Performa Motor Dipengaruhi Panjang Leher Knalpot, Ini Faktanya