Jangan Biarkan Evaporator AC Mobil Kotor Ini yang Bisa Terjadi

Radityo Herdianto - Senin, 29 Januari 2024 | 20:00 WIB

Jangan biarkan evaporator AC mobil kotor, ini yang bisa terjadi. (Radityo Herdianto - )

Baca Juga: Jarang Bersihin Kabin Mobil Bikin AC Enggak Dingin, Kok Bisa Ya? 

Cut off AC mobil bekerja dengan thermostat yang berada di dalam evaporator.

Ketika tertutup kotoran thermostat tidak bisa mendeteksi temperatur secara akurat sehingga fungsi cut off AC mobil bekerja lebih cepat dari seharusnya.

"AC mobil belum dingin tapi sudah cut off karena thermostat-nya tidak akurat mendeteksi temperatur akibat evaporator tertutup kotoran," terang Nixon.