Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kondensor AC Mobil Kotor Bisa Bikin AC Enggak Dingin, Alasannya Ini

Ryan Fasha - Kamis, 11 Januari 2024 | 21:00 WIB
Kondensor AC mobil bentuknya mirip radiator karena berfungsi untuk pendinginan dan pelepasan hawa panas.
Angga Raditya
Kondensor AC mobil bentuknya mirip radiator karena berfungsi untuk pendinginan dan pelepasan hawa panas.

GridOto.com - Komponen AC mobil salah satunya adalah kondensor.

Kondensor AC mobil memiliki tugas sama pentingnya seperti komponen lainnya.

Saat freon atau refrigeran melewati kondensor disinilah terjadi perubahan wujud dari gas menjadi cair.

Karena di kondensor ini akan melepaskan panas dari refrigeran.

Posisi kondensor ini berada di depan mobil atau dekat dengan radiator.

Karena posisinya berada di depan mobil maka komponen ini juga bisa mengalami kotor.

Freon kurang kerap jadi penyebab paling umum AC mobil enggak dingin
Angga Raditya
Freon kurang kerap jadi penyebab paling umum AC mobil enggak dingin

Baca Juga: Rawat Mobil Bekas Honda Brio, Filter Kabin AC Mobil Segini Harganya

"Biasanya kisi-kisi kondensor yang tertutupi kotoran atau tanah dari jalan," sebut Adi pemilik bengkel Adi Jaya spesialis perbaikan AC mobil di Depok, Jawa Barat.

"Kondensor yang kotor bisa membuat pelepasan panas refrigeran menjadi terganggu," tambahnya.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa