Pasang Bushing Arm Kaki-kaki Mobil Asal-asalan, Ini Dampaknya

Ryan Fasha - Selasa, 23 Januari 2024 | 21:00 WIB

ILUSTRASI Kombinasi custom per di kaki-kaki mobil (Ryan Fasha - )

"Kalau asal dampaknya bisa membuat umur bushing arm jadi lebih pendek bahkan mobil akan terasa getar walau sudah diganti baru," bebernya.

Hal ini dikarenakan baik cara pemasangan dan posisi bushing yang salah.

Pemasangan bushing arm harus sesuai dengan tanda

Baca Juga: Tanpa Disadari, Ini Beberapa Penyebab Sokbreker Mobil Gampang Rusak

"Jadi baiknya bushing arm dipasang dengan benar agar umur pakai bisa bertahan lama," ucap Andy pemilik bengkel Honda Clinic di Pondok Kopi, Jakarta Timur.

Umur pakai bushing arm yang pendek akan membuat kits terlalu sering bongkar pasang kaki-kaki.

Itulah dampak jika pasang bushing arm kaki-kaki mobil yang asal-asalan.