Anti Bikin Silau Setelah Ganti Bohlam LED, Begini Jurus Rahasianya

Angga Raditya - Selasa, 4 Oktober 2022 | 09:00 WIB

Posisi cahaya LED harus sama dengan cahaya filamen pada bohlam halogen (Angga Raditya - )

Sehingga, "Beam pattern-nya lampu halogen itu paling efektif, cahaya terang tapi tidak silau," beber pria ramah ini.

"Nah kalau ganti LED, titik cahaya dari LED ini jatuhnya harus sama persis dengan titik cahaya dari filamen halogen," urainya.

Youtube/BROTOMOTIV
Ilustrasi ganti bohlam LED

Baca Juga: Bohlam Lampu Utama Mobil Cepat Putus, Bisa Jadi Ini Biang Keladinya 

Sehingga reflektor bisa memantulkan cahaya dengan baik tanpa bikin silau karena titik jatuh cahayanya sama persis.

Setelah itu pastikan sorot lampu tidak mengarah ke area mata pengendara lain.

"Biasanya sorot lampu itu harus berada di sekitar bemper depan dari mobil yang berlawanan arah," pungkas Raja.