Rahasia Banget, Cara Biar Mobil Anda Tidak Kena Tilang Uji Emisi

Dwi Wahyu R. - Rabu, 3 November 2021 | 22:00 WIB

Hasil uji emisi gas buang mobil di bengkel resmi Toyota Auto2000 (Dwi Wahyu R. - )

Agung Gunarso/GridOto.com
Ilustrasi membersihkan filter udara mobil

Baca Juga: Biaya Uji Emisi Isuzu Panther di Bengkel Resmi, di Jakarta Lebih Murah

2. Pakai Filter Udara yang Bersih

Filter udara yang bersih memberikan pasokan udara cukup ke ruang bakar.

"Kalau filter udara kotor, ruang bakar kekurangan udara, kadar karbon monoksida cenderung meningkat yang menggagalkan uji emisi," jelas Syaifur Rohman, Service Advisor Honda Permata Hijau, Jakarta Selatan.

Untuk itu bersihkan filter udara mesin mobil Anda atau ganti dengan yang baru sebelum melakukan uji emisi.

Radityo Herdianto
Busi Mobil NGK Iridium

Baca Juga: Cuma Karena Filter Udara Kotor Bikin Mobil Gagal Uji Emisi, Mengapa?

3. Gunakan Busi yang Sehat

Busi punya peran penting dalam menekan emisi gas buang dari proses pembakaran mesin mobil.