Mitos atau Fakta, Campur BBM Beda Oktan Bikin Irit Kendaraan? Begini Kata Pertamina

Muslimin Trisyuliono - Senin, 23 Agustus 2021 | 11:17 WIB

Ilustrasi mengisi BBM di SPBU (Muslimin Trisyuliono - )

Baca Juga: Biar Enggak Penasaran, Ini Lho Alasan Pertamina Dex Tangki Penyimpanannya Sendirian di Atas Tanah

"Akan mengubah spesifikasi dan standar masing-masing produk, adapun untuk kualitas perlu dilakukan pengujian laboratorium," jelas Putut.

Sehingga, Putut menyarankan untuk pemilik kendaraan mengisi BBM sesuai oktan yang direkomendasikan pabrikan.

Sebagai informasi, BBM yang dijual oleh Pertamina ada Premium yang memiliki nilai oktan 88, Pertalite dengan nilai oktan 90, Pertamax 92 dan Pertamax Turbo 98.

Sementara untuk bahan bakar diesel yakni Solar, ada Pertamina Dex dengan nilai cetane 53, kemudian Dexlite 52 dan Bio Solar 48.