Bikin Mulus Bodi Motor Warna Doff yang Baret, Begini Caranya

Muhammad Farhan - Rabu, 19 Mei 2021 | 13:40 WIB

Ilustrasi bodi motor cat doff baret (Muhammad Farhan - )

“Kalau enggak dicat ulang satu panel, triknya supaya enggak belang minimal perlu di pernis ulang satu panel jika ada bagian yang di-repair,” jelas Iwan.

Bisa dibilang, perbaikan baret pada bodi motor bekas dengan cat warna doff butuh waktu dan biaya ekstra tuh dibandingkan cat warna metalik.

Makanya, buat kalian pemilik motor berwarna doff harus lebih hati-hati dalam perawatannya.

Sebab, lecet atau baret pada bodi motor berwarna doff ini tidak bisa diatasi dengan cara sederhana seperti poles Sob!