Pertimbangkan Hal-hal Ini Sebelum Membeli Mobil Baru Agar Sesuai dengan Kebutuhan!

Naufal Shafly - Selasa, 27 April 2021 | 21:55 WIB

Foto ilustrasi, penjualan mobil baru (Naufal Shafly - )

Baca Juga: Baru Beli Mobil Bekas? Lakukan Tiga Perawatan Mobil Ini Di Rumah

Lalu, pertimbangkan juga layanan purna jual dari mobil yang akan dibeli.

Jangan sampai ketika mobil sudah dibeli, konsumen kesulitan untuk melakukan servis ataupun pembelian suku cadang.

Pertimbangan ketiga adalah harga jual kembali dari mobil tersebut.

"Ini kaitannya mungkin ke merek, kalau mobil hanya ingin dipakai beberapa tahun, berarti cari yang harga jual kembalinya tinggi, misal merek Jepang. Tapi kalau mau dipakai jangka panjang dan tidak memusingkan harga jual kembali, bisa pakai merek Eropa," tukasnya.

Baca Juga: Wajib Tahu, Begini Cara Mudah Ketahui Kondisi Airbag Mobil Bekas

Terakhir adalah spesifikasi mobil yang diinginkan.

"Perhitungkan kebutuhhannya seperti apa, sesuaikan dengan spesifikasi seperti kapasitas penumpang, mesin, dimensi kendaraan dan lain-lain. Jangan sampai mobil itu istilahnya mubazir," tutupnya.