Saingi Tesla Autopilot, Ford Memperkenalkan Fitur Swakemudi BlueCruise

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Rabu, 21 April 2021 | 20:39 WIB

Ford BlueCruise pada truk Ford F-150 (Rayhansyah Haikal Wishnumurti - )

Lalu terdapat kamera yang menghadap pengemudi untuk memantau tatapan mata dan posisi kepala pengemudi.

Nah bedanya dengan Super Cruise, BlueCruise menggunakan indikator biru dan tulisan pada layar instrumen untuk berkomunikasi dengan pengemudi.

Ford Motor Company
Ford BlueCruise sedang diuji coba.

Baca Juga: Fitur Autopilot Tesla Ternyata Masih Kalah dari Mercedes, Audi Hingga Nissan, Cuma Dapat Ranking Keenam!

Ford mengklaim cara komunikasi tersebut efektif bahkan untuk orang-orang dengan buta warna.

BlueCruise mulai ditawarkan tahun ini kepada pemilik Ford F-150 dan Ford Mustang Mach-E dengan Co-Pilot360 Active 2.0 Prep Package melalui update over-the-air.

Untuk jangkauan, Ford mengklaim telah memetakan lebih dari 160.934 kilometer jalan raya di Amerika Utara untuk sistem BlueCruise.