Sedang Diskon, Pertalite Berpotensi Ditimbun Oknum Nakal, Begini Komentar Pertamina

Harun Rasyid - Kamis, 3 Desember 2020 | 11:30 WIB

Pertalite harga khusus (Harun Rasyid - )

Putut berharap, diskon tersebut jangan sampai dimanfaatkan oknum untuk melakukan kecurangan.

"Program Langit Biru dilakukan untuk memberi pengalaman kepada konsumen yang biasa menggunakan Premium di SPBU agar beralih ke Pertalite. Kami harap program ini jangan disalahgunakan," tutupnya.

Sebagai informasi, harga normal Pertalite saat ini Rp 7.650.

Dengan Program Langit Biru, harga Pertalite bisa terkorting mulai Rp 6.450 hingga Rp 7.250 tergantung periode promonya.

Baca Juga: Pertamina Perluas BBM Satu Harga di Kalimantan, Kini Sudah Hadir di Mahakam Ulu Sob

Setelah periode diskon berakhir, harga Pertalite akan kembali normal seperti biasa.