Jangan Sampai Salah, Ini Perbedaan Air Suspension 4 Titik dan 2 Titik

Ryan Fasha - Senin, 27 Juli 2020 | 16:00 WIB

Posisi mobil bisa naik dan turun pakai air suspension (Ryan Fasha - )

Jadi satu balok karet terdapat tombol masing-masing sehingga pengaturan ketinggian mobil bisa di-custom.

Komponen yang digunakan untuk air suspension 4 titik juga lebih banyak seperti solenoid yang ada 2.

Kedua solenoid ini mengatur 4 balon karet air suspension naik dan turun.

Air pressure untuk tekanan balon air suspension

Baca Juga: Masalah Seperti Ini Sering Ditemui di Sistem Air Suspension Mobil

Tombol di dashboar untuk mengatur ketinggian mobil juga ada 4.

"Kalau kebutuhan mobil harian biasanya 2 titik juga cukup, karena tekanan udara antara kiri dan kanan roda sama," sebutnya.