Tanda Aki Lemah di Motor Injeksi, Awas Bisa Bikin Mesin Motor Mati

Muhammad Farhan - Senin, 22 Juni 2020 | 13:40 WIB

Voltmeter di speedometer Honda Vario 150 terbaru (Muhammad Farhan - )

Sebab kalau sudah parah, motor tidak lagi bisa dihidupkan meski dibantu menggunakan kick starter atau cara diengkol.

Jadi, buat kalian pengguna motor injeksi yang tidak dilengkapi dengan voltmeter, wajib waspada kalau langsam motor mulai tidak normal.

Segera lakukan pengecekan kondisi aki agar tidak muncul masalah yang merepotkan ketika motor dipakai jalan.

Baca Juga: Pilihan Substitusi Master Rem Buat Yamaha Scorpio, Ini Lebih Murah

Untuk motor yang dilengkapi voltmeter, cukup pastikan angkanya berada di atas 12,5.

Pada motor injeksi, gejala motor sulit dihidupkan bisa dibilang tidak dapat jadi patokan mengenai kondisi aki yang digunakan.

Sebab ada kondisi lain yang bisa juga bikin motor injeksi tidak bisa dihidupkan.