Street Manners: Begini Cara Bawa Helm Cadangan yang Aman Saat Bermotor

Muhammad Farhan - Selasa, 16 Juni 2020 | 14:40 WIB

Ilustrasi bagasi motor (Muhammad Farhan - )

Lalu bagaimana kalau kondisinya bagasi atau boks tambahan di motor sudah dipakai menyimpan barang bawaan?

“Kalau tidak ada bagasi atau boks, alternatifnya bisa diikat pakai karet khusus di jok atau pakai tas helm supaya mudah dibawa,” tutup Agus.

Ingat, dengan meletakan cadangan dengan benar bisa membuat konsentrasi berkendara jadi lebih bagus.

Dengan begitu, risiko kecelakaan pun bisa lebih diminimalisir.