Jadwal MotoGP 2020 Mundur, Bos Ducati Sebut Honda dan Marc Marquez Paling Diuntungkan

Nur Pramudito - Senin, 16 Maret 2020 | 11:40 WIB

Jadwal MotoGP 2020 mundur karena wabah virus corona, bos tim Ducati menyebut Honda dan Marc Marquez paling diuntungkan (Nur Pramudito - )

Dengan mundurnya jadwal MotoGP 2020, Marc Marquez memiliki waktu lebih banyak untuk memulihkan bahu.

(Baca Juga: Virus Corona Makin Menyebar, Marquez Bersaudara Minta Semua Orang Berhati-hati)

Untuk diketahui, pembalap asal Spanyol itu menjalani operasi bahu sebelum tes pramusim.

Honda juga memiliki waktu untuk menyempurnakan motor agar lebih ramah terhadap rider anyar mereka, Alex Marquez.

Menurut Dall'Igna, dua keuntungan tersebut bisa membuat Repsol Honda kembali mendominasi MotoGP 2020.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Teganggg...!!! Begini suasana di paddock @federaloil_id ketika kedua pembalap mereka @nicolo_bulega11 dan @edgarpons1 berhasil lolos ke sesi Q2 Moto2 Qatar 2020. Tanpa Senyum...!! - Pantau terus kabar terbaru di @otorace.1d , @motorplusonlinedotcom , @gridoto Gaessss...!! - #motogp #motogpqatar #motogpqatar2020 #moto2 #moto2qatar #moto2qatar2020 #federaloil #federaloilgresinimoto2 #gresiniracing #kalex #paddock #pitcrew #motorplus #otorace #otoraceid #gridoto #banggabermotor #timbalapindonesia

Sebuah kiriman dibagikan oleh Otorace (@otorace.1d) pada