Buat Dipakai Harian, Benelli Patagonian Eagle 250 Dirombak Katros Jadi Bobber

Fedrick Wahyu - Rabu, 30 Oktober 2019 | 19:25 WIB

Benelli Patagonian Eagle Anti Setang Jangkung, Kejar Konsep Jepang, Mesin Jadi Nongol (Fedrick Wahyu - )

“Secara keseluruhan rombakannya nggak terlalu ekstrim, tapi kelihatan bedanya. Low budget high impact,” tutup Atenx.

Randy
Tangki custom bikin penampilan lebih keren, ukurannya pas berkapasitas 9 liter

Data Modifikasi

Ban depan: Shinko E-207 4.00-18

Ban belakang: Avon SM MK II 5.00-16

Pelek depan: DFT 2.50 x 18

Pelek belakang: DFT 2.50 x 16

Sokbreker depan: Standar turun 5 cm

Sokbreker belakang: Standar mundur 2 cm

Tangki: Galvanis 1,2 mm

Sepatbor: Galvanis 1,2 mm

Headlamp: Aftermarket 4 inci

Stoplamp: Aftermarket

Sein: Aftermarket

Knalpot: Standar custom

Jok: Custom

Spion: Aftermarket

Setang: Aftermarket

Handgrip: Aftermarket

Selang rem: TDR Braided