Kabin Toyota Calya ini Disusupi Part Veloz dan Fortuner

Hikmawan M Firdaus - Jumat, 2 Agustus 2019 | 22:00 WIB

Calya pertama yang pakai jok Recaro nih! (Hikmawan M Firdaus - )

"Masangnya juga enggak ribet kok," tutur ayah 1 anak ini.

Harganya denger-denger sekitar Rp 10 juta nih, waw enggak murah ya sob.

Remote setir Avanza Veoz bisa pas dipasang di setir Calya

(Baca Juga: Penjualan Toyota Juni 2019 Avanza Masih Jadi Primadona, Calya Mulai Susul Rush dan Innova)

Di kabin Toyota Calya ini juga disusupi oleh part dari kakak-kakaknya nih sob.

Mulai dari headunit diganti lansiran dari OEM Fortuner VNT.

Bahkan di setir sudah ditambahkan remote steering punya Avanza Veloz.

"Dudukannya sama, tinggal tambah modul dan kabel spiral Innova aja...langsung aktif kok," tuturnya lagi.

(Baca Juga: Viral! Wanita Hamil Naik Go-Car, Sudah Gak Tahan, Toyota Calya Jadi Tempat Lahiran)

Tidak ketinggalan, speaker juga dipasangkan pakai JBL GT5. "Audio baru mau dibenahi nih," bisik Dimmas.

 Artikel ini telah tayang di Otomotifnet.gridoto.com dengan judul "Modifikasi Nanggung Bikin Image Murahan, Pemilik Calya Pasang Barang-Barang Ini"