Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lirik Lagi Yamaha Fino 125 Blue Core, Ada yang Beda, Kira-Kira Apa Ya?

Gagah Radhitya Widiaseno - Selasa, 3 Oktober 2017 | 07:33 WIB

GridOto.com - Yamaha kembali membuat gebrakan baru di industri motor Indonesia.

Kali ini, mereka memberikan penyegaran pada New Fino 125 Blue Core.

Apasih yang membuat perbedaan dengan New Fino 125 Blue Core yang sebelumnya?

Yamaha Fino 125 Blue Core tampil dengan beda, yaitu ban tapak lebar dengan jenis ban tubeles.

Untuk ban depan mempunyai ukuran 80/80 - 14M/C 43CP dan ban belakang 100/70 - 14M/C 51P.

Perubahan ini membuat pengendara makin nyaman mengendarai motor ini di berbagai kondisi jalan.

Harga untuk versi terbaru ini, dibenderol dengan harga Rp 18,5 juta On The Road (OTR).

Tertarik?

Editor : Iday
Sumber : Yamaha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa