Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

motor bekas

Harus Tahu, Ini Ciri Injector Pada Motor Bekas Injeksi Mampet

ARSN - Senin, 19 Januari 2026 | 21:45 WIB
Injector pada motor injeksi
Isal/GridOto.com
Injector pada motor injeksi

"Kalau salah satu tersumbat, otomatis asupan bahan bakar yang masuk ke ruang bakar juga berkurang," kata Anggi, sapaannya.

Misalnya bahan bakar yang masuk ke ruang bakar itu seharusnya 10 ml.

Tapi karena ada satu lubang atau holes yang tersumbat, bahan bakar yang masuk ke ruang bakar berkurang jadi 8 bahkan sampai 6 ml.

"Salah satu lubang kesumbat atau mampet saja bisa mengacaukan proses pembakaran," jelas Anggi.

"Efek yang bisa dirasakan oleh bikers adalah tenaga motor jadi drop dan tarikan motor jadi berat," pungkasnya.

Nah, kalau kalian merasakan gejala yang sama solusinya bisa bersihkan injector.

Saat ini memang ada berbagai cara untuk membersihkan injector.

Salah satu yang paling mudah adalah infus injector yang saat ini sudah banyak bengkel resmi yang menawarkan.

Nah itulah dia gaes, ciri injector pada motor bekas injeksi mampet.

Baca Juga: Harus Tahu, Inilah Risiko Pakai Filter Udara KW di Motor Bekas

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa